Results (
English) 1:
[Copy]Copied!
Uang maharBerupa uang logam yang masih berlaku adalah untuk menebus jurus. Jumlah uang logam itu sesuai dengan jumlah jurus yang harus dikuasai, yaitu tiga puluh enam. Satuan uang logam itu harus sama hanya supaya seragam saja. Sebenarnya istilah uang mahar berasal dari istilah pernikahan dalam agama Islam. Dalam pengesahan uang mahar sebagai penebus jurus-jurus yang telah dikuasai. Pernikahan adalah tanggung jawab dari orang tua si gadis kepada pemuda calon suaminya dan pengesahan adalah alih tanggung jawab dari para pendekar senior atas jurus-jurus yang telah diajarkan kepada calon pendekar muda. Dalam acara wisuda uang mahar diletakkan di dalam lipatan kain mori. Hal ini mempunyai pengertian bahwa ilmu silat yang dikuasai harus dipertanggung jawabkan sampai kematian menjemputnya.
Being translated, please wait..
