Faktor guruPendidik dan tenaga pendidik secara garis besarnya harus memiliki kualifikasi akademik, sehat jasmani rohani, kompetensi sebagai agen pembelajaran, dan memiliki kemampuan untuk mewujudkan tujuan nasional, Belajar merupakan kegiatan inti dari sekolah, hal ini disebabkan usaha yang dilakukan pihak sekolah dalam menentukan berhasil tidaknya proses belajar yang dilalui peserta didik dalam menuntut ilmu, Namun, adakalanya kegiatan pembelajaran akan berjalan secara optimal dan adakalanya belum optimal, hal ini dikarenakan adanya faktor-faktor yang mempengaruhi proses belajar-mengajar dalam menggunakan kurikulum 2013